SNMPTN

Cara Melihat Hasil SNMPTN

Hasil SNMPTN tahun ini akan segera diumumkan oleh lembaga tes masuk perguruan tinggi negeri. SNMPTN merupakan salah satu jalur masuk ke kampus negeri di Indonesia yang membuka waktu pendaftaran minimal 10 hari yang mana jalur ini banyak ditunggu oleh lulusan Siswa kelas 3 SMA, MA, SMK sederajad. Karena saking banyaknya yang menunggu pengumuman.

Pengumumanhasil.com akan membagikan sedikit tips Cara Melihat Hasil SNMPTN yang dinantikan tersebut. Karena moment inilah yang pasti mendebarkan saat dulunya sering dari siswa yang kesurupan gara-gara menunggu kelulusan Ujian Nasional.

Cara Melihat Hasil SNMPTN

Berikut Cara Melihat Hasil SNMPTN yang kami telah rangkum dari berbagai sumber. Ada dua cara untuk menampilkan hasil SNMPTN yang perlu anda ketahui.

Silahkan anda masuk ke portal link pengumuman hasil SNMPTN yang ada di https://pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id
Kemudian anda masukkan nomor pendaftaran sekaligus tanggal lahir anda untuk membuka dashboardnya
Maka akan terlihat hasil SNMPTN yang anda miliki ketika sudah memasukkan username dan passwordnya.

Kedua, Laman Miror Pengumuman SNMPTN

Selanjutnya cara melihat hasil snmptn dengan menggunakan laman miror pengumuman SNMPTN yang telah disediakan oleh kampus-kampus yang ada dibawah ini:

KampusWebsite SNMPTN/SBMPTN
Universities Gajah Madasnmptn.ugm.ac.id
Universities Indonesiasnmptn.ui.ac.id
Universities Diponegorosnmptn.undip.ac.id
Universities padjajaransnmptn.unpad.ac.id
Universities negeri semarangsnmptn.unnes.ac.id
Universities negeri Makassarsnmptn.unm.ac.id
Universities negeri Yogyakartasnmptn.uny.ac.id
Universities negeri Airlanggasnmptn.unair.ac.id
Institut Teknologi Bandungsnmptn.itb.ac.id
Institut Teknologi Surabayasnmptn.its.ac.id
Institut Pertanian Bogorsnmptn.ipb.ac.id
Institut Teknologi Kalimantansnmptn.itk.ac.id
Universities Terbukasnmptn.ut.ac.id
Institut Seni Budaya Indonesiasnmptn.isbi.ac.id
Universitas Maliku Salehsnmptn.unimal.ac.id
Universitas Negeri Surabaya snmptn.unesa.ac.id
Universitas Lambung Mangkuratsnmptn.ulm.ac.id
Universitas Sumatera Utarasnmptn.usu.ac.id
Universitas Sriwijayasnmptn.unsri.ac.id
Universitas Mataramsnmptn.unram.ac.id
Universitas Hasanudinsnmptn.unhas.ac.id
Universitas Syiah Kualasnmptn.unsyiah.ac.id
Universitas Tanjungpurasnmptn.untan.ac.id
Universitas andalassnmptn.unand.ac.id
Universitas Sultan Ageng Tirtayasasnmptn.untirta.ac.id
Universitas Negeri Padangsnmptn.unp.ac.id
Universitas samratulangisnmptn.unsrat.ac.id
Universitas Pembangunan Negeri jatimsnmptn.upnjatim.ac.id

Bagi anda yang tak lolos SNMPTN, jangan sampai berkecil hati masih ada kesempatan dan jalur lainnya untuk dapat masuk ke PTN impian anda.

Ada dua jalur lagi untuk masuk ke perguruan tinggi negeri impian anda dengan menggunakan jalur UTBK SBMPTN yaitu jalur seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri dengan ujian tulis berbasis komputer yang akan dibuka pada bulan april. Selanjutnya juga masih ada jalur mandiri yang diselenggarakan oleh kampus-kampus kesayangan anda.

 

 

 

 

admin

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Cara Melihat Hasil SNMPTN yang dipublish pada Maret 22, 2021 di website Pengumuman Hasil CPNS, TNI POLRI, STAN IPDN

Leave a Comment